Rabu, 30 Januari 2019

Kelahiran Putri Pertama

Bismillaahirrahmaanirrahiim... Alhamdulillah, putri kami telah lahir pada hari Rabu, 01 Shafar 1440 Hijriyah / 10 Oktober 2018. Hari ini bertepatan pada 7 hari kelahirannya, kami memberikan nama sebagai pengharapan dan doa kebaikan untuk putri kami, yaitu: Khadeeja Mayra Kurnia Binti Mujang Kurnia ___________ #Khadeeja diambil dari nama...

Selasa, 03 Januari 2017

Launching Rumah Quran Al-Banna

[Launching Rumah Quran Al-Banna Komplek Taman Pesona Taktakan, Kota Serang] Pada tanggal 03 Januri 2016, tepat setahun yang lalu kami mengikat perjanjian suci yang disaksikan serta didoakan oleh para malaikat dan orang shaleh-shalehah; Semoga kebahagiaan dan barakah selalu menyertai kami, dalam duka maupun suka; semoga Allah himpun kami...

Minggu, 03 April 2016

Tiga Bulan Pernikahan Kami…

Bismillah… Menikah pada hari Ahad tanggal 03 Januari 2016; Sekarang hari Ahad tanggal 03 April 2016;  Ciyeee…. Udah 3 bulan aja, Alhamdulillah bini’matihi tathimmushshaalihat… Kalau diibaratkan dengan usia kehamilan, usia kandungan tiga bulan itu masih rentan dan sedang mengalami kepayahan karena adaptasi tubuh dengan adanya...

Minggu, 10 Januari 2016

Janji Suci

Ahad, 22 Rabiul Awwal 1437H / 03 Januari 2016M Kini berpadulah dua hati dalam mahligai cinta; Ikatan nan agung sempurna sebagian agama; Allah telah menghalalkanmu menjadi pendamping bagiku; Dan kau pun telah mengikhlaskanku menjadi pendampingmu; (Nuansa; Mahligai Cinta) Sebuah hari, di mana perjanjian suci yang disaksikan...

Senin, 14 Desember 2015

Dua Nasihat Pernikahan

Bismillahirrohmaanirrohiim... Dua nasihat pernikahan Oleh : Ust. Cahyadi Takariawan 1. Nikahilah orang yang engkau cintai 2. Cintailah orang yang engkau nikahi Nasihat pertama mengajarkan tanggung jawab terhadap perasaan. Jika memang sudah memiliki perasaan cinta, bertanggungjawablah dengan memproses menuju pernikahan. Tidak...

Rabu, 09 Desember 2015

Cerita Singkat Pertemuan Kami

Bismillahirrohmaanirrohiim... Assalamu'alaikum wr.wb. Untuk menjawab pertanyaan beberapa sahabat tentang proses yang kami jalani menuju pernikahan, maka izinkanlah kami untuk sedikit bercerita tentang proses itu. Ya, proses yang kami jalani menuju pernikahan yang suci. Karena tidak sedikit yang bertanya kepada kami dengan pertanyaan semisal, "Wah,...

Kamis, 03 Desember 2015

WEDDING INVITATION

WEDDING INVITATION Bismillahirrahmanirrahim Assalamu’alaikum wr wb Tanpa mengurangi rasa hormat kami, izinkan kami mengundang sahabat semua untuk hadir dan memberikan doa restu pada acara pernikahan kami; Mujang Kurnia & Titin Fatimah Yang insya Allah akan dilaksanakan pada; AKAD NIKAH Hari : Ahad Tanggal : 03 Januari...

Undangan; Mujang Kurnia dan Titin Fatimah

AKAD NIKAH Hari : Ahad Tanggal : 03 Januari 2016 / 22 Rabiul Awwal 1437H Waktu : 09.30 WIB RESEPSI Hari : Ahad Tanggal : 03 Januari 2016 / 22 Rabiul Awwal 1437H Waktu : 11.00 s.d 20.00 WIB TEMPAT Pondok Pesantren Hidayatut Thalibin Kp. Buah Laler RT 01 / RW 03 Kel/Kec. Taktakan Kota Serang – Banten 42162 (Samping...

Rabu, 02 Desember 2015

Profil Mujang Kurnia

Mujang Kurnia, merupakan anak kelima dari enam bersaudara. Ia lahir di Lebak pada tanggal 08 Februari 1992 dari seorang Ayah bernama Karmin dan Ibu bernama Arkati. Saat ini ia masih menempuh studi S1 di UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten dengan jurusan Ekonomi Syariah di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI),...

Profil Titin Fatimah

Lahir pada Rabu 24 Januari 1990 dengan nama Titin Fatimah. "Titin" diambil dari nama surat ke-95 juz 30 dalam Al-Quran : At-Tiin. Selain itu juga nama "Titin" menjadi identitasnya sebagai wanita keturunan sunda. Sedangkan "Fatimah", diambil dari nama putri kesayangan Rasulullah Muhammad saw.: Fatimah Az-Zahra. Filosofi dari perpaduan kedua...